Berita Seputar Reformasi Birokrasi di IPDN
-
KEGIATAN RUTIN KONSOLIDASI PERKEMBANGAN PELAKSANAAN PROGRAM REFORMASI BIROKRASI DI LINGKUP INSTITUT PEMERINTAHAN DALAM NEGERI
Komitmen kuat lembaga Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) dalam mendukung salah satu program nasional yaitu pelaksanaan Program Reformasi Birokrasi, IPDN mengagendakan rapat konsolidasi perkembangan pelaksanaan Program Reformasi Birokrasi di lingkup ...
Dikirim 14 Sep 2011, 20.36 oleh Didi Rasidi
-
ARAH REFORMASI BIROKRASI KEMENTERIAN DALAM NEGERI DI BIDANG ORGANISASI
Kementerian Dalam Negeri, sebagai instansi yang mempunyai kedudukan dan posisi yang sangat strategis menjadi sorotan dari berbagai penjuru, sehingga dituntut untuk melakukan reformasi birokrasi. Meskipun instansi Kemendagri tidak berhadapan langsung ...
Dikirim 18 Agu 2011, 22.32 oleh Didi Rasidi
-
ANALISIS BEBAN KERJA
Reformasi birokrasi pada hakikatnya merupakan upaya untuk melakukan pembaharuan dan perubahan mendasar terhadap sistem penyelenggaraan pemerintahan terutama menyangkut aspek kelembagaan (organisasi), sumber daya manusia aparatur dan ketatalaksanaan (business process). Tujuan ...
Dikirim 18 Agu 2011, 22.19 oleh Didi Rasidi
-
REFORMASI BIROKRASI BIDANG ORGANISASI
Sejak bergulirnya reformasi tahun 1998, telah banyak perubahan yang kita lakukan. Perubahan akan terus bergulir sejalan dengan perubahan lingkungan strategis, dinamika politik, dan perkembangan IPTEK, yang keseluruhannya menuntut kearah yang ...
Dikirim 18 Agu 2011, 22.08 oleh Didi Rasidi
-
PELAKSANAAN REFORMASI BIROKRASI BIDANG KETATALAKSANAAN
Berdasarkan kesepakatan rapat-rapat Tim Reformasi Birokrasi, Program dan Kegiatan yang berkaitan dengan Bidang Ketatalaksanaan adalah sebagai berikut:
A. Analisis Business Process
B. Review Business Process
C. Penyusunan Standard Operating ...
Dikirim 18 Agu 2011, 21.10 oleh Didi Rasidi
-
KELEMBAGAAN SEBAGAI ARAH PELAKSANAAN REFORMASI BIROKRASI BIDANG KETATALAKSANAAN
Sebelum melaksanakan reformasi birokrasi,setiap Kementerian Dalam Negeri harus mengajukan dokumen usulan rencana kerja kegiatan reformasi birokrasi kepada tim kerja reformasi birokrasi , dengan mengikuti pola dan pedoman yang teleh ditetapkan ...
Dikirim 18 Agu 2011, 21.12 oleh Didi Rasidi
-
STANDAR KOMPETENSI JABATAN
Kompetensi merupakan karakteristik dasar individu yang berkaitan dengan kinerja yang efektif atau superior pada suatu jabatan atau situasi tertentu. Kompetensi adalah kemampuan dan karakteristik yang dimiliki oleh seorang pns berupa ...
Dikirim 18 Agu 2011, 20.40 oleh Didi Rasidi
-
IDENTIFIKASI KEBUTUHAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR INSTITUT PEMERINTAHAN DALAM NEGERI
Berdasarkan identifikasi kebutuhan Standar Operasional Prosedur (SOP) yang diperlukan sesuai uraian tugas pokok dan fungsi setiap unit kerja di lingkungan Institut Pemerintahan Dalam Negeri, dalam rangka peningkatan kinerja, peningkatan kuantitas ...
Dikirim 18 Agu 2011, 20.36 oleh Didi Rasidi
-
GRAND DESIGN DAN ROAD MAP REFORMASI BIROKRASI 2010 - 2025 KEBIJAKAN DAN PELAKSANAANNYA
Kondisi birokrasi pemerintahan pada jaman Orde Baru dan saat ini masih terdapat permasalahan antara lain bahwa birokrasi pemerintah yang belum efisien, kebijakan yang belum stabil, dan masih adanya praktek penyimpangan ...
Dikirim 18 Agu 2011, 20.26 oleh Didi Rasidi
-
Perkembangan Pelaksanaan Program Dan Kegiatan Reformasi Birokrasi di Lingkungan Institut Pemerintahan Dalam Negeri Tahun 2011
Hasil
Rapat Pembahasan Uraian Tugas Tim Reformasi Birokrasi Institut
Pemerintahan Dalam Negeri Tahun 2011 pada hari Kamis, 9 Juni 2011,
diperoleh catatan-catatan terkait perkembangan pelaksanaan reformasi
birokrasi di lingkungan ...
Dikirim 28 Jun 2011, 15.02 oleh admin @ipdn.ac.id
-
Pelaksanaan Reformasi Birokrasi lingkup IPDN
Berdasarkan
agenda utama pembangunan nasional dan program prioritas pembangunan
nasional Tahun 2010-2014 tersebut, terdapat agenda utama ”Perbaikan Tata
Kelola Pemerintahan” yang upaya pencapainya diimplementasikan melalui
program prioritas pembangunan nasional ...
Dikirim 27 Jun 2011, 00.26 oleh Didi Rasidi
-
Rapat Konsolidasi Pelaksanaan Kegiatan Reformasi Birokrasi Kementerian Dalam Negeri
Bagian Perencanaan IPDN telah
menghadiri Rapat Konsolidasi Pelaksanaan Kegiatan Reformasi Birokrasi
Kementerian Dalam Negeri pada tanggal 27 April 2011, bertempat di Badan
Penelitian dan Pengembangan Kementerian Dalam Negeri, Jalan Kramat ...
Dikirim 27 Jun 2011, 00.21 oleh Didi Rasidi
|
|